Rabu, 13 Juli 2011

F-117 Nighthawk

F-117A Nighthawk adalah pesawat serang darat siluman yang hanya dimiliki oleh Angkatan Udara Amerika Serikat. Pesawat ini adalah hasil dari program pesawat siluman Lockheed Have Blue, dan merupakan pesawat pertama yang dirancang khusus untuk menggunakan teknologi siluman.
F-117A banyak mendapatkan publikasi pada masa Perang Teluk. Kini Angkatan Udara Amerika Serikat berencana untuk mempensiunkan F-117, dikarenakan akan mulai dipakainya F-22 Raptor yang lebih efektif. F-117 akan mulai dipensiunkan secara bertahap dari Oktober 2006 sampai 2008,[3][4] dan sudah tidak ada lagi pilot baru yang dilatih untuk menggunakan pesawat ini.[5][6][7]

Daftar isi

[sembunyikan]

[sunting] Penamaan

Penamaan huruf "F-" pada pesawat ini secara resmi tidak pernah dijelaskan. Namun, diperkirakan penamaan ini menggunakan konvensi penamaan pesawat militer Angkatan Udara Amerika Serikat sebelum tahun 1962, misalnya seperti F-111. Pada pesawat militer Amerika Serikat setelah tahun 1962, penamaan "F-" biasanya untuk pesawat tempur udara ke udara, "B-" untuk pesawat pengebom, "A-" untuk pesawat serang darat, dan "C-" untuk pesawat kargo (contohnya F-15 Eagle, B-2 Spirit, A-6 Intruder, dan C-130 Hercules). Pesawat siluman ini merupakan pesawat serang darat, karena itulah huruf awal "F-" dan penomorannya masih menjadi misteri.
Baru-baru ini sebuah film dokumentasi yang mewawancarai seorang anggota senior tim pengembangan F-117, mengatakan bahwa pilot-pilot terbaik akan lebih tertarik untuk mencoba pesawat "F-", dibandingkan pesawat "B-" atau "A-".[8]

[sunting] Spesifikasi

LOCKHEED F-117A NIGHT HAWK.svg
F-117 dan GBU-27 laser-guided bom.
F-117
Data dari National Museum[9]

Karakteristik umum

  • Kru: 1
  • Panjang: 65 ft 11 in
  • Lebar sayap: 43 ft 4 in
  • Tinggi: 12 ft 9.5 in
  • Luas sayap: 780 ft²
  • Bobot kosong: 29,500 lb
  • Bobot terisi: 52,500 lb
  • Mesin:General Electric F404-F1D2 turbofans, 10,600 lbf masing-masing

Kinerja

Persenjataan

GBU-10
GBU-10
GBU-12
GBU-12
GBU-27
GBU-27
GBU-31
GBU-31
Persenjataan F117
 
F-117 Night hawk.jpg
Pesawat F-117 terbang diatas gurun Nevada.
 Tipe Pesawat pengebom siluman
Pesawat serang darat siluman[1]
 Produsen Lockheed Martin
 Terbang perdana 18 Juni 1981
 Dipensiunkan 2008[2]
 Status Dipensiunkan
 Pengguna Amerika Serikat
 Jumlah produksi 59 (55 aktif)
 Harga satuan US$45 juta (1983)
 Acuan dasar Lockheed Have Blue
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar